Sabtu, 02 Mei 2015

Teknik Dasar Menahan Bola Futsal




Dalam ketrampilan control/menahan bola dalam futsal harus menggunakan telapak kaki (sole). Karena dengan permukaan lapangan yang rata maka bola akan bergulir cepat,sehingga pemain harus dapat mengontrol dengan baik,apabila menahan bola jauh dari kaki maka lawan akan mudah merebut bola. Yang harus dilakukan pada saat menahan bola yaitu:

  • Selalu lihat datangnya bola
  • Jaga  keseimbangan pada saat datangnya bola
  • Sentuh atau tahan bola dengan menggunakan telapak kaki (sole) agar bolanya diam tidak bergerak dan mudah dikuasai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar